Prabowo Bahas Bantuan Kemanusiaan untuk Gaza saat Bertemu Zelensky

Indoissue.com - Menteri Pertahanan Menhan (Menhan) Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky di Singapura pada Sabtu (1/6/2024).   Adapun pertemuan yang berlangsung di tengah kegiatan IISS Shangri-La Dialogue ke-21 di Singapura, ini bertujuan untuk meningkatkan kerja sama pertahanan dan...

Menhan Prabowo: RI Siap Tingkatkan Kerja Sama Pertahanan dengan Singapura

Indoissue.com - Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto mengatakan Indonesia siap memperkuat kerja sama bilateral dengan Singapura. Kerja sama itu khususnya di bidang pertahanan.   "Indonesia berkomitmen untuk mempererat hubungan bilateral dengan Singapura. Kemhan RI siap meningkatkan kerja sama pertahanan terutama...

Menhan Prabowo Terima Kunjungan Kepala Staf Pertahanan Inggris

Indoissue.com - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan dari Kepala Staf Pertahanan Inggris Laksamana Sir Tony Radakin. Prabowo menyambut langsung kedatangan Radakin di kantornya.   Radakin tiba di Kementerian Pertahanan, Jakarta Pusat, Kamis (30/5/2034), pukul 14.19 WIB. Kedatangan Radakin disambut dengan...

Prabowo Berharap Bisa Tinggalkan Warisan Baik untuk Rakyat

Indoissue.com - Presiden terpilih Prabowo Subianto mengatakan, dia berharap bisa meninggalkan warisan yang baik bagi rakyat dari masa pemerintahannya kelak.   Hal itu disampaikan Prabowo dalam dialog di Forum Ekonomi Qatar, di Doha, Qatar, Rabu (15/5/2024).   "Untuk apa kita hidup? Kita hidup...

Reformasi Agraria di Indonesia: Strategi Keberhasilan dan Tantangan

Indoissue.com - Reformasi agraria dalam legalisasi aset dan distribusi tanah telah menjadi instrumen global untuk mempromosikan keadilan sosial dan mendorong pembangunan ekonomi. Tidak mengherankan, banyak pemerintah mengirimkan perwakilan mereka ke Konferensi Tanah Bank Dunia di Washington, DC pada hari...

Menteri AHY Jelaskan Tentang Reforma Agraria Dan Agenda Undangan Bank Dunia Pada Para Diplomat RI

Indoissue.com - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menegaskan pentingnya reforma agraria dalam mewujudkan keadilan dan kesejahteraan bagi rakyat.   "Kita ingin kebijakan Reforma Agraria ini benar-benar sukses, diantaranya melalui program redistribusi tanah. Yang...

Terima Kunjungan Dubes India, Prabowo Dorong Peningkatan Kerjasama

Indoissue.com - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Duta Besar India untuk Indonesia yang baru, Sandeep Chakravorty, di kantor Kementerian Pertahanan, Jakarta.   Saat menyambutnya, Prabowo pun mengucapkan selamat kepada Sandeep, atas pengangkatannya sebagai Duta Besar India untuk Indonesia dan...

PM Kanada Ucapkan Selamat ke Prabowo dan Siap Perkuat RI-Kanada

Indoissue.com - Perdana Menteri (PM) Kanada Justin Trudeau mengucapkan selamat kepada Presiden Terpilih Prabowo Subianto melalui sambungan telepon yang dia terima di Jakarta, Rabu, sekaligus siap memperkuat kerja sama dua negara, Kanada-Indonesia.   Dalam percakapan lewat telepon itu, Prabowo dan PM...

Prabowo dan Menhan Malaysia Jajaki Kerja Sama Pertahanan Lebih Erat

Indoissue.com - Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto dan Menteri Pertahanan Malaysia Datuk Seri Mohamed Khaled Nordin menjajaki peluang kerja sama pertahanan dua negara yang lebih erat.   Diskusi mengenai kerja sama pertahanan itu merupakan salah satu tema yang dibahas Prabowo dan...

SYL Ketahuan Kredit Mobil Alphard Pakai Duit Kementan

Indoissue.com - Eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) kedapatan mengakali pembayaran cicilan kredit mobil Toyota Alphard dengan dalih sewa menggunakan anggaran Biro Umum Setjen Kementerian Pertanian (Kementan).  Tiap bulannya, negara harus merogoh kocek sebesar Rp43 juta.   Fakta ini dibeberkan...

Terbaru

Survei IPO: AHY Masuk 3 Besar Menteri Koordinator Berkinerja Terbaik dalam Pemerintahan Prabowo

Indoissue.com - Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mendapatkan penilaian publik sebagai salah satu...