Pilpres 2024

Senin Depan Sekjen PDIP Hasto Mulai Diperiksa KPK

Indoissue.com - Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto segera diperiksa tim penyidik KPK sebagai saksi untuk menelusuri keberadaan buronan Harun Masiku, mantan Caleg PDIP.   Berdasar informasi yang diperoleh redaksi, Kamis (6/6), tim penyidik telah mengagendakan pemeriksaan terhadap Hasto, Senin (10/6). Dia...

Hari Ini KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Sebagai Presiden-Wapres Terpilih

Indoissue.com - KPU akan menggelar penetapan calon presiden dan wakil presiden terpilih di Pilpres 2024 hari ini. Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan ditetapkan sebagai presiden dan wakil presiden terpilih.   "Besok pagi (hari ini) pukul 10.00 tanggal 24 April...

Legislator Demokrat Optimis Hakim MK Tegak Lurus

Indoissue.com -Mahkamah Konstitusi (MK) diyakini akan memutuskan perkara perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU)  atau sengketa Pilpres dengan seadil-adilnya pada Senin besok (22/4/2024).   Keyakinan itu disampaikan Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Benny K Harman seperti dikutip Kantor Berita Politik RMOL melalui...

Otto Hasibuan: Megawati Tidak Tepat jadi Amicus Curiae

Indoissue.com - Langkah Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri bertindak sebagai amicus curiae atau sahabat pengadilan dalam perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024 dipandang tidak tepat.   Sebab, Megawati merupakan pihak yang berperkara dalam gugatan PHPU yang diajukan pasangan...

Rampai Nusantara: Hasto Stres dan Panik akan Jadi Gelandangan Politik

Indoissue.com - Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dianggap sedang stres berat karena capres-cawapresnya yang diusung partainya kalah dalam Pilpres 2024.   Hasto pun mengibaratkan Cawapres terpilih Gibran Rakabuming Raka sama dengan sopir truk yang mengalami kecelakaan di Gerbang Tol Halim.   Ketua Umum Rampai...

Prabowo dan Gibran Menang Pemilu 2024, AHY: Tak Masalah Kursi Demokrat di DPR Turun

Indoissue.com - Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Ketua Umum Partai Demokrat, menyatakan sikap optimis meskipun partainya mengalami perubahan jumlah kursi di DPR RI untuk periode 2024-2029. AHY menekankan bahwa keberhasilan Partai Demokrat dalam mendukung kemenangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming...

Kecurangan TSM Sulit Dibuktikan di MK, yang Kalah Harus Legowo

Indoissue.com - Hasil pemilihan presiden (Pilpres) sejak 2004 hingga 2024 selalu digugat oleh pasangan calon (paslon) tertentu ke Mahkamah Konstitusi (MK). Seperti diketahui, Indonesia baru menggelar pemilihan umum presiden (pilpres) sebanyak lima kali yakni pada 2004, 2009, 2014, 2019,...

Pakar Asing Prediksi Prabowo Bawa RI di Kancah Dunia

Indoissue.com - Pakar politik dan keamanan internasional Universitas Murdoch dari Australia, Ian Wilson, memprediksi gaya kepemimpinan Presiden Terpilih RI, Prabowo Subianto, di kancah global ketika resmi menjabat nanti.   Wilson membandingkan kemungkinan sikap Prabowo dan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di...

Biden Beri Selamat ke Prabowo Via Telepon: Pak Presiden Terpilih

Indoissue.com - Presiden Amerika Serikat Joe Biden menghubungi Presiden Indonesia terpilih periode 2024-2029 Prabowo Subianto. Biden mengucapkan selamat kepada Prabowo yang terpilih sebagai presiden lewat Pemilu 2024.   "Pak presiden terpilih, saya ingin memanggil Anda Pak presiden terpilih," kata Biden kepada...

Prabowo: Rakyat Ingin Para Pemimpin Rukun Usai Pemilu

Indoissue.com - Calon presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa rakyat menginginkan para elite politik atau pemimpin bangsa bersikap rukun setelah berakhirnya pelaksanaan Pemilihan Umum 2024.   Usai bertemu Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh di NasDem Tower, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024,...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Menko AHY Pastikan Kepatuhan Aturan untuk Sukseskan Program Pemerintah Presiden Prabowo

Indoissue.com - Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan (Menteri Infra), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), menegaskan komitmennya untuk menyukseskan...
- Advertisement -spot_img